Proses Gadai BPKB Motor Di OTO Finance sangat mudah dan simpel. Poin pentingnya ialah, anda harus paham dengan daftar persyaratan yang dibutuhkan.
Untuk saat ini, OTO Finance menjadi lembaga pembiayaan yang sangat populer di kalangan masyarakat. Hal tersebut tentunya tidak lepas dari kemudahan syarat dan juga cepatnya proses pencairan.
Sekedar menoleh kebelakang, OTO Finance merupakan lembaga finansial yang menyediakan produk Kredit Multiguna. Anda pun bisa memanfaatkan layanan tersebut dengan cara menggadaikan bpkb.
Pengajuan pinjaman tidak hanya bisa dilakukan melalui laman resmi (online) dan juga di kantor cabang. Namun bisa pula melalui mitra yang sudah bekerja sama dengan OTO Finance.
Salah satu mitra terbaiknya ialah KonsultanKredit.com. Disini, anda bisa dengan mudah mengajukan gadai bpkb mobil atau motor tanpa harus keluar rumah.
Bahkan prosesnya pun dijamin lebih cepat dan mudah. Pasalnya semua proses akan dibantu oleh petugas yang datang langsung ke lokasi calon nasabah.
Sama halnya dengan beberapa poin yang sudah kami jelaskan pada artikel sebelumnya. Kali ini kami akan memaparkan tetang tata cara menggadaikan bpkb di OTO Finance.
Baik itu secara konvensional atau pengajuan online yang bisa dilakukan langsung melalui situs Konsultankredit.com.
Gadai BPKB Motor Di OTO Finance
Jika anda memang sedang mencari tempat terbaik untuk mengajukan Gadai BPKB, maka OTO Finance bisa menjadi lembaga pilihan terbaik untuk saat ini.
Namun sebelum menuju pada proses pengajuan, anda harus menyiapkan dulu daftar persyaratan yang dibutuhkan. Baik dari sisi syarat umum ataupun kelengkapan dokumen.
Syarat Umum Pengajuan BPKB OTO Finance :
- Calon peminjam berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah.
- Usia pemohon pinjaman dibawah 55 tahun atau maksimal 60 tahun saat kredit lunas.
Kelengkapan Dokumen Gadai BPKB Motor OTO Finance :
Selain syarat umum yang sudah kami sebutkan di atas, anda tentu harus tahu beberapa dokumen yang harus dipersiapkan sebelum mengajukan gadai bpkb.
Dokumen yang dimaksud mungkin sangat sederhana, sebab hanya mencakup kartu identitas dan surat kendaraan. Daftar dokumen tersebut ialah :
- Mengisi formulir aplikasi pinjaman dan sudah ditandatangi oleh pihak pemohon.
- e-KTP (Kartu Tanda Penduduk)
- Kartu Keluarga (KK)
- Salinan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP).
- Fotokopi rekening tabungan 3 bulan terakhir.
- Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) yang sudah di fotokopi.
- Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) asli dan fotokopi + Faktur.
Cara Gadai BPKB Motor Di OTO Finance
Prosedur yang dibutuhkan saat hendak mengajukan pinjaman bpkb motor di OTO Finance sangatlah mudah. Untuk pengajuan konvensional, tentu anda bisa datang langsung ke kantor cabang terdekat.
Namun jika ingin cara yang lebih mudah, maka bisa memanfaatkan layanan online. Tahapannya sebagai berikut :
- Menghubungi kontak customer service melalui whatsapp >>DISINI.
- Selanjutnya, anda akan diminta untuk melengkapi daftar persyaratan yang dibutuhkan.
- Jika data sudah lengkap, maka akan lanjut pada tahap analisa dan survey singkat.
- Apabila syarat dan motor memenuhi kriteria, maka anda akan diminta untuk memilih tenor dan besaran plafon yang bisa dicairkan.
- Terakhir ialah pencairan pinjaman. Tahap ini akan diikuti dengan penyerahan jaminan (BPKB) asli untuk dijadikan agunan.
Keuntungan Gadai BPKB Motor di OTO Finance
Ada beragam alasan kenapa banyak sekali calon debitur yang berminat untuk mengajukan pinjaman bpkb motor di OTO Finance.
Selain prosesnya yang mudah, ada beberapa keuntungan yang bisa anda peroleh saat menjadi nasabah OTO Finance.
Secara dasar, keuntungan yang diperoleh tampak sederhana. Namun kesemuanya memberikan efek positif bagi anda selaku calon konsumen. Adapun beberapa diantaranya ialah :
- Yang digadai hanya bpkb-nya saja, sehingga kendaraan masih tetap bisa digunakan untuk keperluan sehari-hari.
- Syarat yang ditetapkan mudah, bahkan bagi anda yang tidak mempunyai pekerjaan formal tanpa slip gaji. Masih tetap bisa mengajukan pinjaman.
- Tidak ada potongan plafon saat pencairan. Sehingga dana yang diterima full 100%.
Melihat beberapa poin di atas, tentu menjadi daya tarik tersendiri bagi calon nasabah yang saat ini sedang membutuhkan pinjaman.
Calon nasabah pun bisa dengan mudah melakukan pengajuan pinjaman bpkb secara online. Sehingga tidak harus keluar rumah untuk datang dan antre berkepanjangan di kantor cabang.
Cukup mudah dan sederhana saja bukan? Anda jangan khawatir, sebab semua proses akan dibantu oleh petugas yang melayani anda.
Alternatif Pinjaman BPKB Proses Cepat Dan Mudah
Untuk menunjang kebutuhan masyarakat yang semakin kompleks, saat ini ada banyak sekali lembaga pembiayaan yang menyediakan layanan secara daring.
Dan salah satu platform yang bisa anda pilih ialah Konsultan Kredit. Yang mana proses pengajuan pembiayaan di platform tersebut sangat diminati lantaran bisa dilakukan melalui sambungan whatsapp.
Hingga saat ini, terhitung sudah ribuan orang yang mengajukan pinjaman bpkb di Konsultan Kredit. Dan kesemuanya merasa puas dengan layanan yang diberikan.
Namun sebelum anda mengajukan pembiayaan, harus menyiapkan sejumlah persyaratan terlebih dahulu. Adapun syarat yang kami maksud disini ialah :
- e-KTP (Kartu Tanda Penduduk) calon konsumen dan pasangan.
- Kartu Keluarga (KK)
- NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) / SPK (Surat Pemberitahuan Pajak)
- Rekening koran atau fotokopi rekening tabungan selama 3 bulan terakhir.
- Slip gaji (untuk karyawan) atau Surat Keterangan Penghasilan (untuk wiraswasta / profesional).
- Data domisili yang mencakup (ID Pelanggan Listrik / rekening listrik terakhir / PBB terakhir / SHM / AJB / PK)
- Dokumen jaminan (STNK, Pajak, BPKB, dan faktur)
Tata Cara Pengajuan Gadai BPKB Konsultan Kredit
Jika anda memang butuh proses dan langkah mudah saat mengajukan pinjaman bpkb. Maka bisa mengikuti tahapan yang sudah kami siapkan di bawah ini.
- Pertama, silahkan hubungi customer service melalui whatsapp ⇒DISINI.
- Kedua, lengkapi semua dokumen syarat yang diminta. Umumnya tahap ini juga akan diikuti dengan survey kendaraan.
- Ketiga, akan ada analisa terkait dengan data yang diserahkan oleh calon konsumen. Tujuannya ialah untuk memastikan bahwa dokumen valid dan tidak ada pemalsuan.
- Pencairan pinjaman yang disertai dengan pengambilan BPKB mobil (agunan) dan SBK (Surat Bukti Kredit).
Penutup
Cara Gadai BPKB Motor Di OTO Finance pada dasarnya sangatlah mudah dan simple. Yang terpenting anda sudah menyiapkan sejumlah persyaratan yang diminta.
Untuk tahap berikutnya, anda hanya perlu memilih metode mana yang paling sesuai. Entah itu mengajukan secara langsung di kantor cabang atau bisa pula dengan memanfaatkan layanan online.
Nah demikianlah sedikit ulasan yang bisa kami sampaikan. Semoga apa yang sudah kami informasikan disini bisa membantu dan menjadi salah satu rujukan bagi yang membutuhkan.
Mendedikasikan diri dalam dunia finansial baik mengenai kredit, gadai, asuransi dan investasi.