Syarat Gadai BPKB Mobil Di BFI mungkin sudah bukan informasi yang asing untuk sebagian masyarakat. Terlebih nama BFI sudah dikenal dan mempunyai banyak peminat.
Teruntuk postingan yang sebelumnya, kami sebenarnya sudah membahas tentang Suku Bunga Pinjaman BFI Finance. Dimana dalam artikel tersebut sudah dijelaskan tentang poin-poin terkait dengan bunga pinjaman.
Dan untuk fokus pembahasan kali ini, kami mengambil topik tentang syarat yang harus dilengkapi oleh anda yang ingin mengajukan pinjaman bpkb mobil. Seperti apa informasi lengkapnya, yuk simak ulasan berikut hingga akhir.
Syarat Gadai BPKB Mobil Di BFI
Bukan hanya di BFI, namun anda selaku calon konsumen harus menyiapkan sejumlah persyaratan sebelum mengajukan pinjaman di leasing ataupun bank.
Secara dasar, setiap lembaga multifinance akan menetapkan kebijakan yang berbeda. Sehingga mungkin saja dokumen persyaratan yang diminta juga akan berbeda.
Akan tetapi, secara umum dokumen administrasi yang diminta tidaklah berbeda jauh. Kesemuanya mencakup identitas pemohon dan juga aset yang akan dijadikan jaminan.
Nah saat anda hendak mengajukan pinjaman bpkb, maka poin yang paling penting dipersiapkan ialah daftar syarat yang dibutuhkan. Baru setelah semua syarat sudah lengkap, bisa berlanjut pada tahap pengajuan.
Apa saja syarat dokumen yang diperlukan saat pengajuan pinjaman bpkb mobil di BFI Finance? Simak daftar lengkapnya berikut ini :
- e-KTP (Kartu Tanda Penduduk) calon konsumen dan pasangan.
- Kartu Keluarga (KK)
- NPWP (Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) / SPK (Surat Pemberitahuan Pajak)
- Rekening koran atau fotokopi rekening tabungan selama 3 bulan terakhir.
- Slip gaji (untuk karyawan) atau Surat Keterangan Penghasilan (untuk wiraswasta / profesional).
- Data domisili yang mencakup (ID Pelanggan Listrik / rekening listrik terakhir / PBB terakhir / SHM / AJB / PK)
- Dokumen jaminan (STNK, Pajak, BPKB, dan faktur)
Selain daftar syarat yang sudah kami sebutkan di atas, terdapat pula syarat lanjutan yang terkait dengan usia kendaraa. Bahkan anda harus memperhatikan profesi dan minimal pendapatan per bulan.
Di BFI Finance, calon peminjam diharuskan berusia 21 tahun (minimal) dan 60 tahun (maksimal). Sedangkan untuk profesi, yakni sebagai karyawan atau wiraswasta dengan minimal kerja 1 tahun berjalan dan sudah berpenghasilan tetap.
Salah satu poin yang juga tidak kalah penting saat mengajukan pinjaman bpkb mobil ialah, memastikan bahwa anda sudah memenuhi syarat seperti yang ditentukan. Jika sudah demikian, maka proses pengajuan akan semakin lancar.
Syarat Kendaraan (Mobil) Yang Bisa Digadai
Meski secara dasar BFI menerima jaminan mobil tua dan tanpa survey. Namun tidak semua mobil bisa diterima oleh lembaga tersebut. Sebab masih ada syarat lanjutan untuk jenis mobil yang bisa digadai bpkb-nya.
Salah satu poin yang paling penting ialah memperhatikan usia kendaraan. Yakni maksimal berusia 10 tahun terhitung sejak terbit hingga kredit lunas.
Bisa disebut jika syarat ini sangat berpengaruh pada status pengajuan pinjaman. Bahkan disarankan mobil yang hendak digadai masih dalam kondisi prima.
Dengan kata lain, sebelum mengajukan pinjaman. Pastikan terlebih dahulu mobil masih dalam keadaan baik. Tidak terkecuali sebelum dilakukan survey oleh pihak BFI.
Selain itu, BFI juga menetapkan merk mobil tertentu yang diterima gadai bpkb. Merk yang didukung ialah keluaran Jepang, Korea, Eropa, dan juga Amerika.
Pengajuan Gadai BPKB Mobil Online
Di era yang udah serba digital seperti sekarang, pengajuan pinjaman bisa dilakukan dengan berbagai alternatif. Dimana anda bisa gadai bpkb mobil secara offline dan juga online.
Jika anda ingin mengajukan pinjaman secara offline di BFI Finance. Maka bisa datang langsung ke kantor cabang terdekat. Jangan lupa untuk membawa serta dokumen persyaratan dan kendaraan yang akan digadai bpkb-nya.
Namun jika lokasi anda berada lumayan jauh dari kantor cabang BFI. Maka proses pengajuan bisa dilakukan secara online. Hal ini tentu sangat menguntungkan bagi anda yang ingin hemat waktu.
Pengajuan online sendiri masih terbagi dengan beberapa metode. Pertama ialah melalui website resmi BFI, dan yang kedua ialah melalui mitra yang pengajuannya bisa langsung via whatsapp.
Jika anda mengajukan pinjaman bpkb di website resmi, mungkin prosesnya akan lebih lama. Pasalnya ada banyak antrean dari pelanggan yang mengajukan sebelumnya.
Beda lagi jika anda mengajukan pinjaman bpkb mobil melalui mitra. Anda akan langsung direspon lantaran pengajuan via whatsapp.
Ada beberapa langkah agar anda bisa mengajukan gadai bpkb mobil secara online. Beberapa diantaranya ialah :
- Menghubungi customer service lembaga terkait ⇒DISINI.
- Melengkapi dokumen syarat yang diminta. Umumnya tahap ini juga akan diikuti dengan survey kendaraan.
- Analisa data yang sudah masuk. Tujuannya ialah untuk memastikan bahwa dokumen valid dan tidak ada pemalsuan.
- Pencairan pinjaman yang disertai dengan pengambilan BPKB mobil (agunan) dan SBK (Surat Bukti Kredit).
Semua tahap di atas akan dilakukan oleh tim kredit yang melayani anda. Sehingga anda hanya perlu duduk manis di rumah dan menunggu hingga semua proses selesai.
mmm
Keuntungan Gadai BPKB Mobil Di BFI Finance
Di sejumlah postingan sebelum kami juga sudah pernah membahas tentang keunggulan BFI Finance dibanding dengan leasing lain dengan produk serupa.
Dengan misi untuk membantu dan menyalurkan pinjaman atau kredit. Maka diharap bisa membantu memeratakan kondisi ekonomi di lingkungan masyarakat.
Sehingga dengan adanya kredit tersebut, bisa digunakan untuk kebutuhan yang sifatnya produktif seperti tambahan modal dan yang lainnya.
Atau bisa pula untuk kebutuhan yang sifatnya konsumtif seperti biaya berobat, renovasi rumah, serta kebutuhan lain dalam kehidupan sehari-hari.
Yang menjadi poin pertanyaan disini ialah, apa saja keuntungan yang bisa diperoleh dengan menjadi nasabah di BFI Finance? Yuk simak daftar lengkapnya berikut ini :
- Syarat yang sangat mudah, yakni hanya berupa KTP dan surat kendaraan.
- Bunga flat 0,95% per bulan
- Suku bunga per tahun mulai dari 11,5% (disesuaikan dengan kondisi aset dan kelengkapan dokumen)
- Proses yang sangat cepat, bahkan bisa cair dalam waktu 2 hari kerja.
- Tenor yang bisa dipilih mulai dari 12 bulan (1 tahun) hingga 48 bulan (4 tahun).
- Pinjaman online terbaik dan terpercaya dengan minimum pinjaman Rp 10 juta.
- Mengcover seluruh area di Indonesia.
- Pinjaman bisa diajukan secara konvensional dan online.
Kesimpulan
Melihat daftar persyaratan dan prosedur pengajuan pinjaman bpkb mobil di atas, tentu BFI tidak kalah dengan sejumlah lembaga pembiayaan yang lain.
Dimana setiap produk yang ditawarkan BFI memberikan kemudahan bagi calon konsumennya. Sehingga anda selaku calon nasabah tidak perlu pusing mencari pinjaman. Sebab pastinya anda sudah tahu jawaban dari masalah yang dialami.
Dengan adanya BFI, anda bisa dengan mudah mencairkan pinjaman dengan agunan bpkb mobil. Yang artinya, semua masalah keuangan anda akan segera teratasi.
Demikianlah sedikit ulasan yang bisa kami rangkum. Semoga apa yang sudah kami tulis disini bisa membantu dan menjadi tambahan referensi bagi yang membutuhkan.
Mendedikasikan diri dalam dunia finansial baik mengenai kredit, gadai, asuransi dan investasi.