Kesempatan kali ini kami akan berbagi mengenai daftar Persyaratan Gadai BPKB Motor Di BFI. Penasaran dengan daftar lengkapnya? Yuk simak ulasan berikut hingga selesai!
Untuk pembahasan tentang gadai bpkb motor BFI, pada dasarnya sudah kami jelaskan pada sejumlah postingan sebelumnya.
Dimana pada sejumlah ulasan tersebut, berisi informasi tentang prosedur dan cara pengajuan pembiayaan bpkb motor di leasing tersebut.
Akan tetapi, untuk sekedar menambah wawasan sekaligus memperluas informasi yang ada. Maka disini kami aka mengambil pemaparan yang lebih spesifik. Yaitu tentang daftar persyaratan pinjaman dana tunai BPKB motor BFI.
Jika anda membaca di beberapa referensi lain, tentu daftar syarat yang dibutuhkan untuk gadai bpkb motor di BFI Finance sangatlah mudah. Bahkan hanya butuh sejumlah dokumen saja.
Tidak bisa dipungkiri jika BFI menjadi salah satu lembaga pembiayaan terbesar di Indonesia. Untuk saat ini, sudah banyak nasabah yang merasakan langsung manfaat yang diperoleh.
Ketika anda sedang terdesak dengan kebutuhan dadakan, maka solusi paling mudah ialah mencari pinjaman. Anda pun bisa memanfaatkan produk BFI yang syarat dan prosedur pengajuannya mudah.
Pada poin ini, anda hanya butuh bpkb motor untuk mencairkan sejumlah dana segar. Sehingga bisa memenuhi kebutuhan dadakan anda saat ini.
Terdapat sejumlah hal yang mendorong seseorang untuk mengajukan pinjaman. Seperti halnya biaya berobat, pendidikan anak, tambahan modal, atau bahkan kebutuhan yang sifatnya mendesak.
Jika anda memang sudah buntu dan tidak mempunyai solusi yang lain. Maka alternatif paling mudah ialah menggadaikan bpkb motor di BFI Finance.
Persyaratan Gadai BPKB Motor Di BFI
BFI Menjadi salah satu leasing yang namanya sudah tidak asing di kalangan masyarakat Indonesia. Bahkan saking terkenalnya, BFI sendiri mempunyai banyak nasabah di berbagai wilayah.
Berdampingan dengan nama besar leasing lain, BFI selalu berupaya memberikan pelayanan terbaik bagi nasabahnya. Termasuk juga dalam menyediakan pinjaman dana tunai.
Jika anda mempunyai keinginan untuk menggadaikan bpkb motor, maka sebelumnya harus paham dulu dengan tempat mengajukan pinjaman tersebut. Akan lebih baik jika lembaga yang anda dipilih mempunyai kredibilitas yang bisa dipercaya.
Dalam hal ini, BFI merupakan lembaga yang sudah terdaftar dan diawasi oleh OJK. Sehingga semua aktivitas yang terjadi pada lembaga tersebut sudah ada jaminan keamanan.
Selain itu, anda juga tidak butuh syarat yang rumit untuk proses pengajuan. Bahkan bunga yang ditawarkan pun sangat kompetitif dan terbilang rendah.
Apa anda sudah siap untuk gadai bpkb motor di BFI Finance? Pelajari dulu beberapa poin yang sudah kami rangkum dibawah ini.
Dokumen Persyaratan
Salah satu syarat yang harus anda penuhi sebelum mengajukan pembiayaan di BFI dengan agunan bpkb motor ialah dokumen persyaratan.
Yang artinya, sebelum anda mengajukan pinjaman di BFI. Maka akan lebih baik jika mempersiapkan semua kelengkapan dokumen yang dibutuhkan.
Secara dasar, dokumen persyaratan yang dibutuhkan tidaklah muluk-muluk. Sebab hanya menvakup identitas pemohon dan juga aset yang akan diagunkan. Dan jika dilihat dari segi kebutuhan dokumen, berikut syarat yang harus anda penuhi :
- Kartu Identitas (e-KTP) pemohon & pasangan.
- Salinan Kartu Keluarga (KK).
- Foto Usaha / Slip gaji / ID Card / SKK.
- Data domisili (ID PEL listrik / Rek listrik terakhir / PBB terakhir / PAM terakhir / SHM / AJB / PK / Bukti Sewa, SKD /kontrak ).
- Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan Pajak Kendaraan yang masih berlaku.
- BPKB motor yang akan diagunkan.
Jika anda sudah menyiapkan semua dokumen di atas, maka selanjutnya bisa langsung mengajukan pinjaman di BFI Finance.
Ketentuan Calon Konsumen & Kendaraan
Poin ini tentu juga tidak kalah penting anda perhatikan sebelum mengajukan pinjaman di BFI Finance. Pasalnya selain syarat dokumen seperti yang sudah kami sebutkan di atas, ada pula ketentuan calon nasabah dan kendaraan yang bisa diagunkan.
Seperti yang kami sebutkan di atas, ada beberapa hal yang menjadi pendukung atas keputusan diterima atau ditolaknya pengajuan pinjaman oleh BFI.
Pada poin ini, nasabah diharuskan berusia minimal 21 tahun dan maksimal 60 tahun dan mempunyai pekerjaan sebagai karyawan ataupun wiraswasta.
Konsumen juga mempunyai domisili di Indonesia dan merupakan Warga Negara Indonesia (WNI).
Bagaimana dengan ketentuan motor? Setidaknya motor yang ingin anda gadai berusia maksimal 10 tahun dengan merek Jepang atau Italia.
Kendaraan pun harus atas nama sendiri atau atas nama pasangan teruntuk calon nasabah yang sudah berkeluarga.
Pastikan juga anda melengkapi semua dokumen asli dan legal. Sehingga proses pengajuan bisa lebih cepat disetujui.
Prosedur Tata Cara Gadai BPKB Motor di BFI
Untuk prosedur yang harus dilakukan, anda bisa dengan mudah mengajukan pinjaman di lembaga tersebut. Bahkan anda pun bisa menikmati sejumlah fitur yang disediakan.
Umumnya terdapat dua alternatif yang bisa anda pakai untuk menggadaikan bpkb motor. Cara pertama ualah konvensional, dan juga memanfaatkan layanan online.
Karena sekarang jamannya sudah serba digital, maka kami akan melampirkan tata cara mengajukan pinjaman bpkb motor di BFI via online.
- Untuk tahap pertama, silahkan hubungi whatsapp customer service ⇒DISINI.
- Poin kedua, nanti akan ada petugas yang menghuungi dan meminta anda untuk menyiapkan daftar syarat yang dibutuhkan.
- Tahap ketika, akan ada proses analisa data dan survey singkat pada kendaraan yang inign anda gadai. Di tahap ini anda juga bisa memilih plafon dan tenor pinjaman.
- Terakhir, anda bisa mencairkan pinjaman apabila pengajuan diterima. Sebelum dana cair, anda akan diminta untuk menyerahkan jaminan asli (BPKB) dan menerima Surat Bukti Kredit (SBK) saat pinjaman sudah cair.
Penutup
Mengambil kesimpulan dari beberapa poin yang sudah kami maksudkan di atas, proses persiapan Persyaratan Gadai BPKB Motor Di BFI sangatlah mudah.
Poin yang paling penting ialah anda melengkapi sejumlah dokumen yang diminta. Dimana jika ada dokumen yang masih kurang, maka proses pembiayaan akan sedikit tertunda.
Namun tentunya anda tidak perlu khawatir, pasalnya semua proses akan dibantu oleh petugas yang melayani anda. Sehingga jika ada dokumen persyaratan yang kurang, akan akan dituntun dan diberikan arahan untuk menyiapkannya.
Lantas bagaimana dengan proses pengajuan? Apa hanya bisa menggunakan alternatif offline dengan datang langsung ke kantor cabang?
Seiring dengan perkembangan teknologi seperti sekarang, BFI juga menyediakan pengajuan online yang bisa dilakukan langsung via website resmi.
Nantinya, anda akan diminta untuk mengisi formulir pengajuan pinjaman yang tersedia. Bahkan tersedia fasilitas kalkulator online yang bisa anda gunakan untuk menghitung tenor dan pilihan plafon yang sesuai.
Dan jika anda masih merasa kesulitan dan tidak paham dengan formulir online BFI tersebut, maka bisa pula menggunakan layanan mitra.
Pengajuan pinjaman bpkb motor di mitra BFI tentunya lebih mudah. Sebab bisa dilakukan via sambungan whatsapp sama halnya berkirim pesan dengan teman.
Ingin dibantu agar proses pembiayaan bpkb motor di BFI berjalan mudah? Anda bisa menghubungi layanan customer service →DISINI.
Mendedikasikan diri dalam dunia finansial baik mengenai kredit, gadai, asuransi dan investasi.