Tips Gadai BPKB Mobil BFI Agar Proses Cepat

Persyaratan Gadai BPKB Motor Di BFI Finance

Adakah Tips Gadai BPKB Mobil BFI Agar Proses Cepat? Jawabannya pasti ada. Namun harus memperhatikan segala hal yang dibutuhkan. Mulai dari syarat dan kelengkapan dokumen.

Selaku lembaga pembiayaan terbaik dan terpercaya di Indonesia. BFI Finance mempunyai kebijakan tersendiri pada setiap produk kredit yang mereka keluarkan.

Nah seperti yang kita ketahui BFI merupakan lembaga pembiayaan yang sudah tidak asing di kalangan masyarakat Indonesia. Bahkan saat ini sudah sangat mudah untuk menemukan kantor cabang leasing tersebut di berbagai wilayah.

Akan tetapi yang menjadi poin pertanyaan disini ialah, apa ada cara yang mudah agar proses pengajuan pinjaman bpkb mobil di BFI bisa lebih cepat?

Tentu ada beberapa hal yang perlu anda lakukan agar bisa mempermudah proses pengajuan pembiayaan di BFI Finance. Apa saja?

Tips Gadai BPKB Mobil BFI Agar Proses Cepat

Mungkin artikel ini menjadi pelengkap dari sejumlah artikel yang pernah kami bahas sebelumnya. Yups,,, kami juga sudah sempat membahas tentang Tips Gadai BPKB Motor BFI Agar Mudah Disetujui.

Apabila anda mengamati sejumlah daftar persyaratan dan juga ketentuan. Maka masih ada tips yang bisa dilakukan agar proses pengajuan pembiayaan bisa berjalan lancar.

Bahkan tidak menutup kemungkinan jika prosesnya akan lebih cepat. Sehingga besaran plafon yang sudah anda ajukan akan segera cair dan dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan.

Agar waktu tidak terbuang sia-sia, berikut sejumlah tips yang bisa anda perhatikan agar proses pengajuan bpkb mobil di BFI berjalan lancar.

1. Siapkan Syarat Dokumen Secara Lengkap

Poin yang paling penting untuk disiapkan sebelum anda mengajukan pembiayaan di BFI FInance ialah dokumen persyaratan. Dokumen yang dimaksud ialah :

  • e-KTP (kartu identitas) calon konsumen dan pasangan.
  • Fotokopi Kartu Keluarga (KK)
  • Data domisili seperti ID PEL Listrik / Rek Listrik / PBB terakhir ? PAM terakhir / SHM / AJB / PK / Bukti sewa atau SKD (jika kontrak).
  • Slip gaji / atau bukti penghasilan / ID Card / SKK / Foto Usaha.
  • Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) dan Pajak yang masih berlaku.
  • Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB).

Apabila anda sudah merasa jika semua dokumen sudah lengkap. Maka selanjutnya bisa mengajukan pembiayaan secara langsung di kantor cabang BFI terdekat.

2. Cek Ketentuan Konsumen

Sebagai calon konsumen, anda harus memperhatikan sejumlah ketentuan yang sudah ditetapkan oleh pihak BFI bagi calon peminjam.

Ada beberapa kriteria yang bisa masuk dalam ketentuan BFI. Termasuk yang paling sederhana ialah usia calon konsumen. Calon Konsumen setidaknya berusia minimal 21 tahun dan maksimal 60 tahun ketika kredit lunas.

Selain itu, calon konsumen juga mempunyai profesi (sudah bekerja), baik itu karyawan, PNS, ataupun wiraswasta dengan domisili di Indonesia.

3. Cek Ketentuan Kendaraan (Agunan)

Ada sejumlah kriteria tertentu yang harus diperhatikan dari kendraaan yang hendak anda gadai di BFI Finance. Baik itu dari segi usia, tahun terbit, dan merk.

Untuk jenis mobil sedan, jeep, dan minibus, berusia maksimal 15 tahun dan untuk jenis mobil pick-up dan truck berusia maksimal 10 tahun.

Poin yang penting ialah semua dokumen sudah harus lengkap. Sehingga proses bisa lebih cepat dan tidak memakan waktu lama.

4. Tentukan Jalur Pengajuan

Saat ini anda bisa memanfaatkan berbagai alternatif untuk bisa gadai bpkb mobil secara langsung. Baik itu melalui kantor cabang atau menggunakan layanan online.

Seiring perkembagan zaman, BFI juga sudah menyediakan fasilitas online bagi calon konsumen yang ingin mengajukan pembiayaan.

Fokus untuk pengajuan online, setidaknya ada dua aternatif yang bisa digunakan. Yakni melalui laman website produk.bfi.co.id atau melalui whatsapp dengan mengikuti langkah berikut :

  • Hubungi layanan pelanggan melalui whatsapp ⇒DISINI.
  • Berikutnya, anda akan diminta untuk melengkapi dokumen syarat yang dibutuhkan.
  • Tahap ketiga ialah data yang sudah masuk akan dianalisa ke-validannya.
  • Terakhir jika dokumen calon konsumen dan kendaraan memenuhi kriteria, maka pinjaman akan langsung dicairkan sesuai plafon dan tenor yang sudah dipilih.

Setiap individu mempunyai cara dan penilaian yang berbeda dengan proses pengajuan pembiayaan di BFI Finance. Namun mayoritas dari calon nasabah sudah beralih ke layanan online.

Open chat
1
Butuh Bantuan?
Hallo,, Ada yang bisa kami bantu?